Cara Memandikan Kucing

Bookmark and Share
Cara Memandikan Kucing
Cara Memandikan Kucing - Tips Cara Terbaru kali adalah sebuah tips bagi pecinta hewan khusus nya pecinta kucing yaitu tips Cara Memandikan Kucing.Sebelum nya lihat juga artikel saya sebelum nya yaitu cara kerja otak manusia


Alat-alat yang perlu di siapkan:

1.    Air hangat
2.    Handuk yg lembut
3.    Shampo khusus kucing
4.    Kapas
5.    Hair drayer
6.    Sisir khusus kucing
7.    Parfum khusus kucing

Setelah semua nya sudah di siapkan, barulah kita mulai
1. tutup lubang telinga kucing dengan kapas gunanya agar air tidak bisa masuk kedalam telinganya ketika sedang dimandikan.

2. Siramlah badan kucing dengan berlahan2 sambil digosok pelan agar airnya bisa meresap sampai dasar kulitnya.

3. Berilah shampo khusus kucing gosok diseluruh badannya dari kepala hingga ujung ekornya.tp awas jangan sampai mengenai mata dan hidung kucing. Gosok pelan sampai berbusa  diamkan sekitar  3 menit  lalu siram lagi hingga bersih dan pastikan sudah tidak ada shampo yg tersisa dibulu2 nya.

4. Keringkan dengan handuk yg lembut lalu jemur dibawah cahaya matahari sekitar setengah jam saja.

5. Keringkan bulu2 kucing dengan heirdrayer hingga kering.

6. Setelah bulu2 kucing benar2 kering barulah disisi2 yg rapih.

7. terakhir semprotlah sedikit parfum khusus kucing.

Semoga artikel Cara Memandikan Kucing ini bermanfaat bagi anda,dan jika anda pecinta burung,silahkan lihat artikel ini (Baca : Cara Merawat Burung Murai Batu )

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar